Minggu, 04 Januari 2015

definisi dan pentingnya actuating

Definisi Actuating dan pentingnya Actuating
A. Definisi Actuating
            Menurut Tery Actuating adalah merangsang anggota-anggota kelompok melaksasnakan tugas-tugas dengan antusias dan kemauan yang baik.
            Menurut Kith Davis actuating adalah kemampuan membujuk orang-orang mencapai tujuan-tujuan yang telah ditetapkan dengan penuh semangat.
            Jadi actuating adalah perilaku untuk mengajak atau memotivasi anggota oranisasi agar dapat mencapai tujuan-tujuan organisasi.
Hal yang penting untuk diperhatikan dalam pelaksanaan actuating adalah
  1. Merasa yakin akan mampu mengerjakan
  2. Yakin bahwa pekerjaan tersebut memberikan manfaat bagi dirinya
  3. Tidak sedang dibebani oleh problem pribadi atau tugas lain yang lebih penting atau mendesak
  4. Tugas tersebut merupakan kepercayaan bagi yang bersangkutan
B. Pentingnya actuating
            Fungsi actuating adalah menggerakan atau memotivasi seluruh anggita-anggota organisasi agar melaksanakan semua tugasnya,demi mencapai tujuan-tujuan organisasi. Dan proses actuating ini sebaiknya dilakukan oleh seorang pemimpin karna pemimpin lah yang memberikan komando atau perintah bagi seluruh anggota organisasninya. Actuating penting dilakukan karna jika dalam suatu organsasi tidak ada yang menggerakan maka organisasi tersebut tidak akan berjalan dengan baik.





Sumber
winsamodra.blogspot.com/2012/02/pengertian-planning-organizing.html?m=1
rachmabuana.blogspot.com/2013/11/pengertian-dan-pentingnya-actuating.html?m=1


            

Tidak ada komentar:

Posting Komentar